Wednesday, September 19, 2018

Pelatihan Di Arsipus Kab. Klaten | DailyLife3 | Mukti911


A. Pendahuluan
Nah kali ini aku akan share pengalamanku tentang hari ini. Nah hari ini seperti yang telah diagendakan sebelumnya. Aku dan temanku ( Choirul Septyono ) melakukan Pelatihan terhadap pustakawan di Dinas Arsip dan Perpustakaan Kabupaten Klaten.

B. Latar Belakang
Diadakannya Pelatihan ini diharapkan para pustakawan dapat melakukan pengolahan kata dan angka di aplikasi Microsoft Office Word dan Microsoft Office Excel. Dan juga mampu mengunakan dan mengoptimalkan penggunaan Aplikasi Microsoft Office Word dan Microsoft Office Excel.

C. Maksud & Tujuan
Pustakawan mampu mengoperasikan Komputer serta mampu mengunakan, mengoptimalkan, mengimplementasikan pengunaan Microsoft Office Word dan Microsoft Office Excel untuk berbagai kebutuhan diperpustakaan.

D. Waktu Pelaksanaan
  • 08:00 - Selesai 
E. Pembahasan
Nah Pada hari ini yaitu Selasa, 18 September 2018 kami mengagendakan untuk orang yang ikut pelatihan mampu mengunakan dan mengotimalkan penggunaan Komputer dan Aplikasi Microsoft Office Word & Excel.

Pada kali ini aku melanjutkan pelatihan di hari sebelumnya yaitu pelatihan mengenai Microsoft Office Word. Nah hari ini kami me-review dulu tentang apa yang telah dilakukan 2 hari sebelumnya dan Melengkapi tentang beberapa hal yang telah di buat kemari. Kemudian hari ini pun kami seperti hari hari kemarin membuka sesi tanya jawab sehingga umpan baliknya p[un dapat terjadi.

Nah setelah itu kami mulai lagi pelatihannya tapi dengan topik yang lain. jadi topik yang Microsoft Offcie Word kami selesaikan karena sudah target yang telah diberikan. Kemudian kami melanjutkan ke topik yaitu Microsoft Excel. Microsoft Excel ini digunakan untuk melakukan pengolahan data berupa angka. 

Nah Microsoft Office Excel ini digunakan di beberapa instansi ini biasanya untuk melakukan pengolahan inventasasi. Dalam hal ini kami tidak langsung menganjarkan bagaimana ini itu dan lain sebagainya.

Kami disini fokus seperi sebelumnya yaitu penjelasannya terlebih dahulu Microsoft Office Excel itu apa. kemudian menjelaskan bagaiman implementasi penggunaannya kemudian cara membukanya dan membuat file baru menghapus dan menutupnya.

Kemudian kami baru fokus pada bagian untuk menjelaskan bagaimana cara pengaturan awalnya dan bagaimana cara untuk mengubah kertas, lalu tampilan yang bisa dilihat, penambahan Sheet baru.

F. Hasil yang didapat
  • Pustakawan mampu mengunakan kompter dan mampu mengoperasikan aplikasi Microsoft Office Word. dan membuat dokumen surat. kemudian mengerti Fundamental tentang Microsoft Office Excel.
G. Temuan Masalah

I. Kesimpulan
Jadi pada hari ini kami sudah melakukan pelatihan tentang komputer dasar dan Microsoft Office Word & Excel.

J. Referensi
  • Buku Panduan Pengunaan Microsoft Office

No comments:

Post a Comment