Sunday, July 1, 2018

Install SLiMS 8 Akasia Di Ubuntu Server 18.06 | #2 | Mukti911

A. Pendahuluan
Pada artikel sebelumnya aku sudah share tentang apa itu SLiMS. Lalu bagaimana cara install jadi sebenarnya cara instalnya itu simple sekali. Tapi sebelumnya siapkan webserver. terlebih dahulu. Nah berikut adalah cara untuk menginstall SLiMS.

B. Latar Belakang
Karena SLiMS adalah aplikasi Managemen Perpustakaan yang dikembangkan oleh orang indonesia. Jadi perlu berpartisipasi dalam pengunaan aplikasi pada perpustakaan.

C. Maksud dan Tujuan
Agar dapat melakukan installasi SLiMS pada Ubuntu Server 18.06.

D. Alat & Bahan


E. Waktu Pelaksanaan

  • 10 Menit-an tergantung individunya.

F. Langkah Kerja

  • Download SLiMS di GitHub lalu extrac file lalu masukkan ke apache2.  Kemudian ubah permession menjadi 755 dan www-data:www-data. 
root@911-X453MA:/home/mukti/Downloads# root@911-X453MA:/var/www/html# unzip slims8_akasia-master.zip
root@911-X453MA:/home/mukti/Downloads# mv slims8_akasia-master/ /var/www/html/perpus/ && cd /var/www/html/
root@911-X453MA:/var/www/html# ls -l
total 19
-rwxrwxr-x  1 www-data www-data 10918 Jun 28 23:27 index.html
drwxr-xr-x 18 root     root      4096 Mei 27 11:03 perpus
root@911-X453MA:/var/www/html# chmod -R 775 perpus/
root@911-X453MA:/var/www/html# chown -R www-data:www-data perpus/
root@911-X453MA:/var/www/html# 

  • Lalu buat database SLiMS di MySQL.
mysql> CREATE DATABASE perpus_smkn1kdr;
  • Selanjutnya akses http://localhost/namaperpustakaan. Klik Let’s Start The Installation.

  • Periksa apakah semua kebutuhan server telah terpenuhi. Jika semua sudah terpenuhi, klik NEW INSTALL.

  • Masukkan database yang sudah dibuat dan username untuk admin atau gunakan defaulfnya yaitu root lalu passwornya. Lalu NEXT.

  • Install SLiMS selesai. Klik OK, START THE SLIMS.

  • Jangan lupa hapus folder install. 
rm -rf /var/www/html/slims/install


  • Berikut Hasil dari installasinya.


G. Hasil Yang Didapat

  • Dapat meng-install SLiMS.

H. Kesimpulan
Jadi SLiMS dapat diinstall di WebServer Ubuntu Server 18.06 dan tidak membutuhkan waktu yang begitu lama untuk meng installnya.

F. Referensi

  • Modul slims4dummies_edisirevisi

No comments:

Post a Comment